Non Woven Geotextile

Photo : geotextile non woven separasi


Non woven Geotextile biasa digunakan untuk :
  1. Separasi, Sebagai pemisah antara tanah dengan agregat, agregat dan split, dan batu pecah.
  2. Filtrasi (pada drainasi bawah tanah, pembungkus perporated pipe, dll)
  3. Proteksi, sebagai proteksi pada pemasangan geomembrane
  4. Sebagai Karung Pasir (Sandbag emergency, geobag, geotube), yang digunakan untuk penahan air, dan longsoran sert menecegah abrasi pantai dan erosi sungai.
  5. Curing beton, sebagai penutup beton saat perawatan, mencegah setting beton karena panas terlalu cepat, sehingga beton mudah retak.
  6. Vertical dan Roof Garden, sebagai Media kantung tanaman
Produk Non woven Geotextile ini memiliki dua type bahan yaitu ;
  1. Nonwoven Polyprophilene (PP) Non UV
  2. Non woven Polyprophilene (PP) Anti UV
  3. Nonwoven Polyester (PET) Non UV
Untuk ukuran dalam dimensi roll produk Non woven polyprophilene(PP) dan Non woven Polyester (PET) memiliki sama dalam ukuran dan gramasi, yaitu ;

  1. GTR/GTPP 150 gram ukuran 4mx100m
  2. GTR/GTPP 200 gram ukuran 4mx100m
  3. GTR/GTPP 300 gram ukuran 4mx100m
  4. GTR/GTPP 350 gram ukuran 4mx100m
  5. GTR/GTPP 400 gram ukuran 4mx100m
  6. GTR/GTPP 450 gram ukuran 4mx100m
  7. GTR/GTPP 500 gram ukuran 4m x 50m
  8. GTR/GTPP 600 gram ukuran 4m x 50m
Kami Distributor produk Geosintetik, men jual geotextile, seperti, woven geotextile, non woven geotextile, geomembrane HDPE, geogrid, geobag, Drainage Cell untuk taman atap (roof garden).

Untuk kebutuhan akan produk geosintetik, silahkan hubungi kami, kami akan berikan harga terbaik dengan mutu yang baik.